Headlines News :
Home » , » Trik Mengunci Data Lewat Registry

Trik Mengunci Data Lewat Registry



hari ini saya akan share sedikit trik kuno untuk mengunci data di komputer agar tidak bisa di copy ke flashdisk atau device lain.

disini kita akan bermain-main dengan Registry. langsung saja..

lets get started..






1. buka run command, start -> run atau dengan shortcut keyboard Windows+R
2. ketikan regedit, OK
3. klik HKEY_LOCAL_MACHINE
4. pilih SYSTEM
5. Pilih CurrentControlSet
6. Pilih Control
7. Klik kanan -> new -> key
8. beri nama StorageDevicePolicies
9. klik kanan -> new -> DWORD Value
10. beri nama WriteProtect, kemudian klik 2 kali
11. Ubah nilainya menjadi 1
12. Restart Windows


Semoga Bermafaat.. ^_^
Share this article :

0 komentar:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. JQuantum Solution - All Rights Reserved
Template Modified by Achmad Chanifulloh
Proudly powered by Creating Website